Butarbutar, Marisi and Efendi, Efendi and Simatupang, Sudung and Sianturi, Midun (2021) PENGARUH ETOS KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA YAYASAN SARI ASIH NUSANTARA PEMATANGSIANTAR. Maker: Jurnal Manajemen, 7 (1). pp. 116-124. ISSN 2686-259x
![[thumbnail of jurnal 8.pdf]](http://repository.stiesultanagung.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
jurnal 8.pdf - Published Version
Download (534kB)
Abstract
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui analisis deskriptif kualitatif variabel etos kerja dan kinerja karyawan termasuk bagaimana pengaruh etos kerja terhadap kinerja karyawan pada Yayasan Sari Asih Nusantara Pematangsiantar. Menggunakan metode penelitian kualitatif dan kuantitatif melalui teknik dokumentasi, wawancara, dan kuesioner. Melalui penelitian ini didapati bahwa etos kerja dan kinerja karyawan sudah optimal, serta mengkonfirmasi semakin tinggi etos kerja pada Yayasan Sari Asih Nusantara Pematangsiantar, maka akan semakin optimal kinerja karyawannya. Sehingga diperlukan manajemen yang memerhatikan etos kerja pada organisasi baik itu organisasi profit maupun non-profit.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
Depositing User: | Dr Marisi Butarbutar .,SE., MM |
Date Deposited: | 18 Jan 2022 02:34 |
Last Modified: | 18 Jan 2022 02:34 |
URI: | http://repository.stiesultanagung.ac.id/id/eprint/104 |