PENGARUH KOMUNIKASI INTERPERSONAL TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA KANTOR BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH KOTA PEMATANGSIANTAR

Butarbutar, Marisi and Efendi, Efendi and Sisca, Sisca (2021) PENGARUH KOMUNIKASI INTERPERSONAL TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA KANTOR BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH KOTA PEMATANGSIANTAR. SULTANIST: Jurnal Manajemen dan Keuangan, 9 (1). pp. 69-74. ISSN 2686-2646

[thumbnail of jurna l10.pdf] Text
jurna l10.pdf - Published Version

Download (421kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui gambaran dan pengaruh komunikasi interpersonal terhadap kinerja pegawai pada Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kota Pematangsiantar. Metode penelitian mix method. Hasil penelitian diperoleh bahwa komunikasi interpersonal dan kinerja pegawai sudah baik, serta terdapat pengaruh yang positif dan signifikan antara komunikasi interpersonal terhadap kinerja pegawai.

Item Type: Article
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Depositing User: Dr Marisi Butarbutar .,SE., MM
Date Deposited: 18 Jan 2022 03:42
Last Modified: 18 Jan 2022 03:42
URI: http://repository.stiesultanagung.ac.id/id/eprint/108

Actions (login required)

View Item
View Item