Purnama, Shelly and Lie, Darwin and Butarbutar, Marisi and Efendi, Efendi (2016) PENGARUH HARGA DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN SEPEDA MOTOR HONDA VARIO TECHNO PADA CV. TEKNIK PEMATANGSIANTAR. Maker: Jurnal Manajemen, 2 (1). pp. 74-82. ISSN 2686-259X
![[thumbnail of 40-79-1-SM.pdf]](http://repository.stiesultanagung.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
40-79-1-SM.pdf - Published Version
Download (115kB)
Abstract
Tujuan penelitian iniadalah: 1) Untuk mengetahuigambaran harga, promosi, dan keputusan pembelian di CV. Teknik Pematangsiantar 2) Untuk mengetahui pengaruh harga dan promosi terhadap keputusan pembelian sepeda motor Honda Vario Techno di CV. Teknik Pematangsiantar.
Hasil penelitian dapat disimpulkan sebagaiberikut: 1) Konsumen setuju dengan harga, promosi dan keputusan pembelian sepeda motor Honda Vario Techno pada CV. Teknik Pematangsiantar. 2) Hasil analisis regresi adalah Ŷ = 29,925+0,398X1 + 0,393X2,artinya hargadan promosi berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian konsumen sepeda motor Honda Vario Techno. 3) Hasil analisis korelasi diperoleh nilair =0,688,artinya terdapat hubungan yang kuat dan positif antara harga dan promosi terhadap keputusan pembelian konsumen sepeda motor Honda Vario Techno. Setuju tidaknya konsumen padakeputusan pembelian dapat dijelaskan oleh harga dan promosi sebesar 47,3%. 4) Hipotesis penelitian H0ditolak, artinya harga dan promosi berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian sepeda motor Honda Vario Techno di CV. Teknik Pematangsiantar.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
Divisions: | Ilmu Ekonomi > S2 Ilmu Manajemen |
Depositing User: | Dr Darwin Lie., SE., MM |
Date Deposited: | 25 Jan 2022 04:41 |
Last Modified: | 25 Jan 2022 04:41 |
URI: | http://repository.stiesultanagung.ac.id/id/eprint/562 |